berpendar dalam hati sembunyikan malam pada sepi,terkungkung pada jalan buntu yang tak perna ada pintu - pintu dan ,terbentur pada dinding yang tak perna tergapai angan yang tertawan oleh mimpi..membelenggu hati seperti lapisan atau sap - sap keinginan yang tak perna tercapai.."masihkah berharap,,,sedangkan waktu menjadi bayangan sekilas yg menjelma menjadi sesak,,,
Mendambakanmu....
hadir disetiap waktu
mengulang kata kata pada kalimat
"aku cinta kamu.......!!
"aku sayang kamu....!!
"aku merindukan mu ....!!
hanya kata sederhana itu yg sering terucap
mengulang dan mengulang tapi itu sangatlah indah,,,
Keinginan...
anganku pergi menembus demensi misteri yg tak bernalar,,melihatmu, duduk sendiri dengan sedih derai air mata, mulut berdecap, doa bisumu terbang binar- binar aura berharap kasih pada sang bintang terangi kehidupan cintamu yang terpuruk pada ruang kaca yg tak tertembus, aku hanya bisa melihat dengan wajah yang kututupi dengan keegohan,, Ingin menembusnya, walau tanganku saja yang sanggup memegang bibir pelangimu yg tersenyum...berharap keyakinan menjadi satu Rahmat ntuk bertemu dan BERCINTA DI SURGA.
Tragiskah,,,,.?? tidak,,,,,
mungkin hanya takdir
mungkin hanya mimpi
yang tergilas oleh waktu
masih ingatkah...?
berpetualang menyusuri jalan
itu sangatlah indah....dear...
walau nanti....
hujan duri akan sangat menyakitkan,,

Tidak ada komentar:
Posting Komentar